Friday, 6 January 2017

Thorium, Pembangkit listrik Superpower


Thorium adalah unsur kimia yang di tabel periodik Th dan nomor atom 90 di temukan oleh Morten Thrane Esmark  dan di identifikasi oleh seorang kimiawan Swedia Jons Jacob Berzelius tahun 1829. Unsur ini merupakan sebuah zat logam aktinida radioaktif. Dinamakan Thorium berdasarkan nama superhero terkenal Yakni Thor.

Thorium di yakini akan menggantikan Uranium dalam reaktor nuklir, dan merupakan sumber energi masa depan. Penelitian ini secara skala besar telah tahun 1996 di international Atomic Energy Agency untuk cara membuat reaktor nuklir. setahun berselang Departemen energi Amerika serikat melakukan penelitian yang sama diikuti Alvin Radkowsky dari Universitas Tel Aviv di israel.

Diindonesia Penelitian sudah dilakukan Tajuk dari Menteri Perindustrian Saleh Husin Pada peresmian seminar berjudul "Thorium sebagai Sumber daya Revolusi industri". Menteri Perindustrian berpendapat bahwa indonesia harus berparadigma terbuka tentang penelitian industri dan reaktor Thorium Termasuk pada pembangkit listrik tenaga Thorium. apalagi Faktanya Bahan bakar Fosil di perkirakan akan habis dalam 60 tahun mendatang.

Mengapa Thorium di sebut sebagai pembangkit listrik masa depan ? Karena hanya dengan 7 Ton menciptakan Tenaga 1.000 Mega Watt Atau 1 Giga Watt. Batu bara membutuhkan lebih dari 3 juta Ton dan Uranium lebih dari 200 Ton untuk menghasilkan tenaga sebesar itu.

Diluar negeri sudah ada mobil berbahan bakar Thorium. berisi hanya 8 gram Thorium yang menurut penelitian dapat membuat mobil itu tetap menyala sampai 100 tahun. Bayangkan saja 1 gram Thorium sama dengan 7.500 Galon bensin

Diindonesia sendiri Sumber Thorium di perkirakan 140.000 Ton yang tersebar di Bangka belitung, Batam, Kalimantan Barat, Kalimantan Timur dan Sulawesi Barat. Dengan Potensi sebesar itu, indonesia memiliki ketahanan energi bukan hanya 1000 tahun mendatang, namun juga dapat menyuplai energi ke internasional


Sumber :
https://en.wikipedia.org/wiki/Thorium
www.kemenperin.go.id/artikel/15425/Menperin:-Pembangkit-Listrik-Tenaga-Thorium-Jadi-Terobosan-Energi

Pict :
http://www.shockingscience.com/thorium-is-this-a-potential-energy-game-changer/

Komentar FB
0 Komentar Blog

No comments:

Post a Comment